Mounting adalah satu proses produksi dalam industri grafika pada bagian persiapan (pre-press). Mounting berarti memposisikan lembar film pada sebuah lembar astralon (plastik dengan ketebalan tertentu) menggunakan spraymount sesuai surat perintah kerja. Film hasil susunan tersebut dinamakan lembar mounting. Mounting merupakan proses yang sangat penting didalam tahap pre-press. Proses ini harus dilakukan secara sempurna karena apabila tidak maka akan menyebabkan kesalahan yang sangat fatal. Sedikit kesalahan, bisa menyebabkan terhambatnya proses cetak dan finishing. Terutama untuk pekerjaan buku. Terkadang kita menemukan buku yang dijual di toko dengan keadaan halaman yang terbalik atau tidak urut. Itu merupakan contoh kesalahan yang terjadi pada proses mounting dan tidak terdeteksi pada bagian sortir. Istilah mountage dan mounting. Mountage adalah nama divisi dari pre-press sedangkan apa yang dilakukan atau dikerjakan oleh divisi ini dinamakan mounting. Pada penggunaa...
“PERKEMBANGAN ALAT TULIS” Batu Tajam Budaya menulis atau membuat catatan sudah ada sejak zaman manusia gua. Alat yang mereka gunakan untuk “menulis” pada saat itu adalah batu tajam yang biasanya merupakan perlengkapan untuk berburu. Manusia gua membuat gambar kehidupan mereka sehari-hari dengan contoh batu tulis zaman purba menggoreskan batu tajam itu ke dinding gua. Inilah titik awal manusia mengenal alat tulis. Sayangnya, karena dituliskan di dinding gua, catatan ini tidak bisa di bawa kemana-mana. Untungnya, pada tahun 8500 SM ditemukanlah tanah liat, sehingga manusia bisa menulis di atasnya dan membawa catatan itu ke mana pun. PENA JARUM Pena jarum atau yang dikenal dengan nama stylus pen ini adalah alat tulis pertama yang bentuknya hampir sama dengan alat tulis yang kita kenal sekarang. Alat tulis ini ditemukan oleh orang yunani sekitar tahun 1700 SM. Pena jarum yang terbuat dari besi, tulang ataupun gading ini kemudian digoreskan ke lempengan kayu yang di lapisi...
Berbagai Jenis Tinta 1.1. Tinta garis, Zat cair dari tinta ini digunakan air atau campuran air dengan spiritus. Tinta ini tidak mengandung bahan pengikat, sehingga zat cair itu khusus untuk melarutkan saja. Bahan warnanya adalah bahan warna "dai", dalam bentuk bubuk halus (puder) dimasukkan ke dalam pelarut dan di dalamnya mudah sekali larut. Perekatan bahan warna pada kertas terjadi karena bahan warna mewarnai serat-serat selulosa. Tinta garis digunakan untuk membuat garisgaris blok catatan, buku tulis clan dan lain sebagainya. 1.2. Tinta fleksografi, Tinta ini di samping mangandung bahan pelarut (alkohol) juga mengandung bahan pengikat dalam bentuk tannine, shellak, atau arpus buatan. Sebagai bahan warna untuk tinta fleksografi yang normal digunakan zat warna dai. Tinta ini terdapat kelompok penting tinta pigmen. Tinta ini mengandung pigmen warna transparan. Ini terutama perlu pada tinta putih yang digunakan mencetak selofan. Untuk bahan warna yang ...
Komentar
Posting Komentar